Adalah program pertama KMB mengawali tahun 2008. Program bakti sosial ini rencananya akan menghimpun warga blok Banjarejo untuk memberikan bantuan logistik yang nantinya akan diserahkan ke korban banjir di seluruh Indonesia.
Walaupun jumlahnya tidak seberapa, toh yang penting NIAT nya... betul to ?!
No comments:
Post a Comment